• Jumat, 22 September 2023

Sinopsis Drakor Delightfully Deceitful Episode 1: Pembuktian Lee Ro Um Tidak Bersalah Dalam Pembunuhan?

- Sabtu, 3 Juni 2023 | 19:45 WIB
Episode 1 drakor Delightfully Deceitful, Lee Ro Um Terbukti Tidak Bersalah atas Pembunuhan.  (instagram.com/@tvn_drama)
Episode 1 drakor Delightfully Deceitful, Lee Ro Um Terbukti Tidak Bersalah atas Pembunuhan. (instagram.com/@tvn_drama)

NEWSmediaSinopsis Drakor Delightfully Deceitful episode 1 yang merupakan drakor terbaru yang tayang pada tanggal 29 Mei kemarin.

Sinopsis Drakor Delightfully Deceitful bergenre drama kriminal-misteri terbaru tvN dan sudah resmi tayang perdana dengan episode 1 pada Senin-Selasa.

Buat kamu yang belum nonton, simak sinopsis Drakor Delightfully Deceitful episode 1 yang dibintangi oleh beberapa aktor dan aktris terkenal Korea Selatan.

Baca Juga: Terbaru! Sinopsis Drakor Delightfully Deceitful yang Viral Sejak Tayang Perdana di Vidio, Ternyata Karena Ini

Dibintangi aktor Kim Dong Wook Drama Korea Delightfully Deceitful dijadwalkan tayang setiap hari Senin dan Selasa malam di tvN.

Oleh karena itu, untuk kamu yang belum menonton episode 1 nya kamu bisa simak artikel ini sampai selesai sebelum menonton drama nya.

Sinopsis Drakor Delightfully Deceitful episode 1:

Lee Ro Um (Chun Woo Hee) dan Han Moo Young (Kim Dong Wook) memberikan sekilas tentang bagaimana hubungan mereka sebagai orang asing dengan mitra bisnis berubah.

Baca Juga: 3 Link Nonton Drakor Bitch X Rich Full Episode 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Sub Indo Resmi Bukan di Rehabin atau WeTV

Lee Ro Um adalah seorang jenius dalam menghafal sejak kecil, sedangkan Han Moo Young adalah seorang pengacara yang menderita sindrom hiper-empati karena insiden masa lalu.

Dalam Delightfully Deceitful episode 1, Lee Ro Um telah dipenjara selama sepuluh tahun sebagai pembunuh.

Karena dia dibebaskan saat pelaku sebenarnya Ye Chung Sik (Park Wan Kyu) muncul di depan umum untuk menghadapi kasusnya.

Baca Juga: Lowongan Kerja Terbaru PT Nusapala Group untuk Lulusan S1, Cek Posisi di Dua Penempatan Kerja

Lee Ro Um dibebaskan dari tuduhan palsu ketika pengacara Tn. Ye, Han Moo Young, merilis rekaman pengakuan kejahatannya di depan pers.

Wanita itu menyewa Han Moo Young untuk mengambil alih kasus kompensasi nasional, yang membuat mereka membangun hubungan sebagai mitra bisnis. *****

Halaman:

Editor: Ilah Rohilah

Tags

Artikel Terkait

Terkini