NEWSmedia - Lagu Hati Hati di Jalan merupakan lagu ke 8 ciptaan penyanyi Tulus yang terdapat pada album terbarunya, Manusia (2022).
Video lirik musik lagu ini rilis pada 3 Maret 2022 lalu di akun YouTube resmi Tulus. Berikut ini lirik dan makna lagu Hati-hati di Jalan tersebut.
Lagu Hati Hati di Jalan masih bertengger di posisi trending 2 untuk kategori musik di YouTube. Sampai hari ini jumlah penonton atau viewers berjumlah 13 juta views.
Baca Juga: 15 Manfaat Minum Jus Lidah Buaya untuk Kesehatan, Nomor 9 Jarang Banyak Yang Tahu!
Album terbaru Tulus yang bertajuk 'Manusia' baru saja dirilis pada 23 Februari 2022 lalu dan berhasil menarik antusiasme penikmat musik Tanah Air.
Sejak awal kemunculannya, lagu-lagu yang dibawakan pria asal Bukittinggi ini memang selalu memiliki lirik-lirik yang menyentuh.
Kini salah satu yang mencuri perhatian warganet yaitu lagu 'Hati Hati di Jalan'. Lagu berdurasi 4 menit 2 detik ini bertemakan tentang perjumpaan, kisah cinta, dan perpisahan.
Lirik 'Hati Hati di Jalan' memiliki makna yang mendalam tentang hubungan sepasang kekasih yang memiliki tujuan untuk terus menjalani kehidupan bersama.
Artikel Terkait
Tulus Gambarkan Sila Pertama Melalui Lagu Ini
Lirik Lagu 'Garis Waktu' dari Fiersa Besari, Soundtrack Film Garis Waktu yang Tayang Hari Ini di Bioskop
Lirik Lagu Cinta Sampai Mati Kangen Band, Menceritakan Tentang Kisah Cinta yang Abadi Hingga Akhir Hayat
Lirik Lagu dan Chord Gitar Cinta Sampai Mati, yang Dinyanyikan oleh Raffa Affar dan Kangen Band
Lirik Lagu ‘Malaikat Hidupku' dari Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah, Persembahan untuk Baby A
Lirik Lagu 'Hati-Hati di Jalan' dari Tulus, Ceritakan Kisah Merelakan Seseorang untuk Pergi
Lirik Lagu Cinta Segitia Ciptaan Bagus Wirata, Kisah Pria yang Sedang Sayang-sayangnya, Namun Diduakan
Lirik Lagu Tutur Batin Yura Yunita, Didasarkan pada Pengalaman Pribadi yang Pernah Mendapatkan Body Shaming
Lirik Lagu Playboy Tobat Ciptaan Bagus Wirata Penyanyi YouTube yang Familiar Bagi Pecinta Lagu-lagu Bali
Single Baru Bagus Wirata Berjudul De Kual, Tentang Masyarakat Hobi Gibah: Berikut Lirik Lagu dan Maknanya
Lirik Lagu Langgeng Riwekasan Milik Bagus Wirata, Berikut Makna Lagu Bergenre Riang Gembira ala Pulau Dewata