NEWSmedia - Lagu Tak Ingin Pisah Lagi dinyanyikan oleh Marion Jola berduet dengan Rizky Febian dirilis sejak tahun 2019 yang lalu.
Mengangkat genre pop Indonesia, lagu Tak Ingin Pisah Lagi ini kembali viral setelah banyak digunakan oleh banyak pengguna aplikasi TikTok.
Inilah lirik lagu Tak Ingin Pisah Lagi yang dinyanyikan Marion Jola feat Rizky Febian berikut makna lagu yang so sweet untuk didengarkan. Hingga viral di TikTok.
Baca Juga: Karena Sayang, Habib Abdul Qadir Cium Tangan Gus Thuba: Begini Tanggapan Sang Ulama Banyuwangi
Tak Ingin Pisah Lagi menjadi kolaborasi yang apik antara Marion Jola yang jebolan ajang pencarian bakat Indonesian Idol, dan musisi ganteng Rizky Febian.
Keduanya sama-sama memiliki suara yang sangat merdu dan enak untuk didengar. Tak Ingin Pisah Lagi menjadi lagu yang sangat cocok untuk didengarkan khususnya saat berkendara.
Mengingat banyak penggemarnya, ternyata lagu Tak Ingin Pisah Lagi oleh Marion Jola feat Rizky Febian ini memiliki makna tersendiri, loh.
Berikut makna lagu Tak Ingin Pisah Lagi yang viral dinyanyikan oleh Marion Jola feat Rizky Febian.
Baca Juga: Main HP Sebelum Tidur Bisa Membuat Ngantuk, Mitos Atau Fakta? Cek Dampak yang Akan Ditimbulkan
Tak Ingin Pisah Lagi memiliki makna lagu kisah cinta lama yang kembali bersemi. Dalam lagu Tak Ingin Pisah Lagi ini Marion Jola dan Rizky Febian seolah telah lama menjalin asmara, namun kisah cinta mereka kandas di tengah jalan.
Setelah bertemu kembali, mereka kembali saling jatuh cinta dan saling melupakan masalah lama yang telah terjadi.
Berikut ini lirik lagu Tak Ingin Pisah Lagi yang dinyanyikan Marion Jola feat Rizky Febian
Katakanlah bila kau meragu padaku
Artikel Terkait
Viral di Tik-Tok, Inilah Lirik Lagu Stressed Out yang Disebut Lagu Healing Rafathar
Lirik Lagu Congratulations dari DAY6, Ungkap Perasaan Karena Ditinggalkan Lengkap dengan Terjemahannya
Trending Nomor 1 di YouTube Musik, Ini Lirik Lagu Peri Cintaku yang Dinyanyikan Ziva Magnolya
Lirik Lagu Pejalan Tresna yang Dinyanyikan Bagus Wirata: Bercerita Tentang Kesetiaan dalam Perjalanan Cinta
Lirik Lagu Warna Favorit yang Menjadi Andalan Anneth Delliecia di Album Perdana Bertajuk And The Story Begins
Lirik Lagu Batas, Soundtrack Film KKN di Desa Penari Karya Dari Danilla Riyadi
Lirik Lagu DHAT, Soundtrack Film KKN di Desa Penari Karya Kinanti feat Madukina yang Miliki Nuansa Mistis
Lirik Lagu Until I Found You yang Dinyanyikan Stephen Sanchez Viral di TikTok, Berikut Terjemahan dan Makna
Lirik Lagu Catatan Kecil dari Adera Ega yang Trending di Instagram dan Tiktok: Rupanya Bawa Makna Mendalam
Lirik Lagu dan Link Video Lagu Terbaru 'Setengah Hati' Karya Betrand Peto Putra Onsu