Berikan Pupuk Ini, Aglonema Anda Akan Berdaun Lebat Serta Terlihat Lebih Glowing, Buktikan!

- Rabu, 25 Mei 2022 | 10:59 WIB
Daun Aglonema yang tampak kelihatan glowing  (@inspirasitanamanhias_official)
Daun Aglonema yang tampak kelihatan glowing (@inspirasitanamanhias_official)

NEWSmedia - Aglonema merupakan tanaman hias dari suku talas-talasan. Tanaman hias ini juga dikenal dengan sebutan Sri Rezeki.

Ada beberapa cara agar tanaman Aglonema tumbuh subur dan memiliki warna daun yang mengkilap atau glowing.

Selain diberi pupuk dan disiram secara teratur Aglonema juga harus diberi perhatian khusus sehingga memiliki warna daun yang mengkilap.

Baca Juga: Harga Emas Antam 1 Gram Naik Rp4.000 ke Level Rp1.027.000 di Pegadaian, Ini Rincian Selengkapnya

Aglonema merupakan tanaman hias yang tumbuh dengan baik pada area dengan intensitas penyinaran rendah dan kelembaban tinggi.

Dengan berkembangnya zaman, Aglonema berhasil dikembangkan dengan penampilan yang sangat menarik dengan bermacam-macam warna, bentuk, dan ukuran daun sehingga jauh berbeda dari spesies alami.

Dengan diberikan pupuk yang tepat tentunya akan membuat Aglonema semakin subur dan memiliki warna daun yang mengkilap.

Baca Juga: Geger! Muncul Kawah 'Pintu ke Neraka' di Siberia Rusia, Begini Penjelasan Ilmuwan

Dilansir NEWSmedia dari akun Instagram @inspirasitanamanhias_official Rabu, 25 Mei 2022, berikut pupuk yang baik untuk Aglonema.

Keindahan tanaman hias ini terletak pada bagian daunnya, sehingga perlu Nitrogen (N) yang lebih tinggi dari unsur yang lain.

Seperti diketahui, Nitrogen (N) merupakan salah satu unsur hara utama dalam tanah yang sangat berperan dalam merangsang pertumbuhan dan memberi warna hijau pada daun.

Baca Juga: Kode Redeem ML Hari Ini Kamis 26 Mei 2022: Banyak Hadiah Skin Gratis, Segera Klaim Sebelum Kehabisan!

Salah satu pupuk yang baik digunakan untuk pertumbuhan daun Aglonema adalah novelgro. Karena diketahui pupuk ini banyak mengandung cytokinin.

Dengan cytokinin, Aglonema akan memiliki daun yang lebat dan warna yang cerah sebab karena proses fotosintesisnya meningkatkan.

Halaman:

Editor: Fauzan KR

Sumber: Instagram @inspirasitanamanhias_official

Tags

Artikel Terkait

Terkini

5 Ide Menu Sarapan yang Bisa Dibuat dengan Air Fryer

Senin, 11 Januari 2021 | 07:16 WIB

Menguak Fakta di Balik Mitos soal Menstruasi

Sabtu, 19 Desember 2020 | 06:19 WIB

5 Cara Budidaya Paprika Supaya Tunai Untung

Senin, 26 Oktober 2020 | 07:34 WIB

Tips Cegah Covid-19 di Tempat Kerja

Senin, 29 Juni 2020 | 09:35 WIB

Bocoran 6 Fitur Baru WhatsApp yang Sedang Diuji

Jumat, 12 Juni 2020 | 19:23 WIB

5 Manfaat Telur Makanan Favorit si Kecil

Rabu, 10 Juni 2020 | 13:04 WIB

Tips Membersihkan Alat Makeup di Masa Pandemi

Rabu, 10 Juni 2020 | 11:04 WIB

Cara Pakai Face Wash yang Tepat

Rabu, 10 Juni 2020 | 09:04 WIB