NEWSmedia - Berikut ini informasi tentang lowongan kerja Bank BRI atau Bank Rakyat Indonesia bulan Mei 2022. Berikut Persyaratan dan deadline pendaftaran.
Bank Rakyat Indonesia (BRI) merupakan bank terbesar milik pemerintah Indonesia. Bank BRI juga menjadi salah satu bank milik BUMN.
Di bulan Mei 2022 ini bank BRI Pemalang membuka lowongan kerja untuk posisi Universal Banker bagi kamu yang berkesempatan untuk berkarir di dunia perusahaan BUMN.
Baca Juga: Tetap Patuhi Prokes, Ini Lokasi dan Jadwal SIM Keliling Kota Sukabumi Jumat, 27 Mei 2022
Berikut ini NEWSmedia bagikan informasi persyaratan, cara melamar dan deadline pendaftaran dikutip dari Instagram resmi @official_bripemalang.
Posisi: Universal Banker
Persyaratan Pencaker :
-Kandidat Pria dan Wanita (usia maksimal 24 tahun, belum berulang tahun ke-25 pada saat mengikuti tes)
-Berpenampilan menarik dan memiliki kemampuan komunikasi yang baik
Pendidikan minimal D3 dari perguruan Tinggi Akreditasi minimal C, IPK minimal 2,75 (skala 4)
- Diutamakan wilayah Kabupaten Pemalang
Diutamakan Fresh Graduate
Artikel Terkait
Lowongan Kerja Bank BNI Melalui Bina BNI: Simak Persyaratan, Deadline serta Link pendaftaran di Sini!
Lowongan Kerja PT INTI Persero Milik BUMN, Simak Posisi dan Persyaratan Lengkapnya Berikut Ini!
9 Informasi Detail Lowongan Kerja PT INTI Persero Milik BUMN, Simak Deadline Pendaftarannya!
Link Pendaftaran Online Lowongan Kerja PT INTI Persero Milik BUMN, Simak Selengkapnya di Sini!
Lowongan Kerja Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) untuk Lulusan S1, Simak 5 Posisi dan Persyaratannya di Sini!
Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) Milik BUMN Buka Lowongan Kerja untuk 5 Posisi Ini, Simak Persyaratan!
Cara Mendaftar Lowongan Kerja Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) Milik BUMN, Simak Deadline di Sini!