NEWSmedia - Simak pembahasan mengenai pengorbanan Haris yang selama ini ia lakukan untuk Melur dalam drama Malaysia, Melur untuk Firdaus.
Melur untuk Firdaus merupakan drama Malaysia yang kini menjadi sorotian warganet untuk mengulik mulai dari episode satu hingga 28.
Diceritakan pada film Melur untuk Firdaus, bahwa Melur memiliki dua orang sahabat yang sangat baik yakni Maya dan Haris.
Namun, Maya sudah meninggal dunia, dan kini tinggal Haris yang setia menemani Melur menghadapi segala permaslahannya pada film Melur untuk Firdaus.
Haris merupakan sahabat Melur yang selalu ada dan siap membantu Melur kapanpun Melur membutuhkan bantuan.
Pada episode sebelumnya diceritakan jika Haris sangat mencintai dan menyanagi Melur, namun Melur hanya menganggap Haris sebagai sahabt saja.
Sebelum menikah dengan Firdaus, Haris berniat ingin melamar Melur, namun keinginannya pupus begitu saja lantaran Melur menikah dengan Firdaus.
Saat ini Haris masih tetap setia dengan Melur, bahkan Haris kini menjadi mata-mata bagi ayah Melur dan Melur untuk menyelidiki hubungan Dee dan Firdaus.
Artikel Terkait
Cek di Sini! Link Streaming Melur Untuk Firdaus Episode 19 dan 20, Lengkap dengan Jadwal Tayang
Melur Mantap Bercerai dengan Firdaus? Simak Full Spoiler Film Melur untuk Firdaus Episode 19
Full Spoiler, Lagi-lagi Melur Bohongi Firdaus, Cek di Sini Link Streaming Melur untuk Firdaus Episode 19
Haris Bongkar Rahasia Dee yang Selingkuh, Cek Sinopsis Melur untuk Firdaus Episode 19 dan Link Nontonnya
Melur Mandul? Bocoran Lengkap Melur untuk Firdaus Episode 19 Berikut Link Nonton dan Jadwal Tayang
Walid Kena Azab? Cek Sinopsis Film Melur untuk Firdaus Episode 26 Berikut Jadwal Tayang dan Link Nonton
FULL HD! Link Nonton Melur untuk Firdaus Episode 21, Lengkap dengan Jadwal Tayang, Cek Disini