'Attack on Titan sendiri merupakan manga yang ditulis dan diilustrasikan oleh Hajime Isayama. Manga ini menjadi salah satu karya paling diminati sekaligus paling populer di dunia.
Baca Juga: Onic Esports Unggul 2-1 Atas RRQ Hoshi di Royal Derby MPL ID Season 8 W2 D2
Bahkan seri ini telah terjual lebih dari 76 juta kopi sejak debutnya di tahun 2009 silam.
Manga yang telah diadaptasi dalam versi anime ini menceritakan tentang dunia yang dipenuhi makhluk raksasa pemakan manusia yang dikenal sebagai Titans.
Seri ini mengikuti perjuangan umat manusia untuk bertahan hidup dan bersembunyi di dalam kota-kota yang dikelilingi tembok raksasa. [wk]
Artikel Terkait
Komunitas Anime dan Anak Muda Banten Serukan Persatuan dan Kesatuan
Keiji Fujiwara Dubber Anime Crayon Shin-chan Meninggal Dunia
Rekomendasi Tempat Nonton Anime Legal Sub Indo, Mulai dari yang Gratis Sampai yang Berbayar