NEWSmedia – Berikut kami bagikan jadwal sidang Isbat penentuan 1 Ramadhan 2023/1444 H melalui Rukyatul Hilal yang akan segera digelar oleh Kementerian Agama RI.
Seperti kita ketahui, umat muslim akan segera memasuki bulan Ramadhan 2023 yang biasanya tanggal awal atau tanggal 1 puasa ini akan diumumkan melalui jadwal sidang Isbat yang telah ditentukan.
Biasanya sidang Isbat ini akan dilaksankan serentak di hampir seluruh titik pemantauan seluruh Indonesia. Berikut adalah jadwal sidang Isbat beserta beberapa Kota yang jadi titik pemantauan.
Baca Juga: Bupati Bandung Barat Hengky Kurniawan Siap Bertemu JPP Jabar: Pemerintah Sangat Membutuhkan Media
Pada dasarnya Sidang Isbat merupakan sidang penetapan dalil Syar’i di hadapan Hakim dalam suatu Majelis untuk menetapkan suatu kebenaran atau peristiwa yang terjadi.
Oleh karena itu, dalam hal ini Kementerian Agama selaku pemegang keputusan perihal penentuan awal puasa sebagai pegangan bagi umat Muslim mengadakan Sidang Isbat sebagai musyawarah serta keputusan terbuka.
Penentuan 1 Ramadhan biasa tidak selalu sama antara Muhammadiyyah dengan NU, hal ini juga lah yang kemudian mendasari adanya Sidang Isbat untuk meminimalisir perbedaan pendapat.
Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer Hari Ini, Minggu 19 Maret 2023: Prediksi Karir Cinta Keuangan dan Kesehatan
Pada penentuan 1 Ramadhan 2023 ini sidang Isbat diperkirakan akan dipimpin langsung oleh Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas.
Lalu kapan jadwal sidang Isbat 2023 dilaksanakan? Dikutip NEWSmedia dari akun Instagram resmi @kemenag_ri disebutkan bahwa sidang Isbat akan dilaksanakan tepat pada Rabu, 22 Maret 2023.
Sedangkan untuk jam pelaksanaan sidang Isbat ini, biasanya dilaksanakan setelah Maghrib mengingat waktu kemunculan Hilal yang biasanya muncul menjelang waktu tersebut.
Melalui postingannya Kemenag juga menyebutkan bahwa kan ada 124 titik pengamatan hilal di seluruh Indonesia untuk mengumpulkan hasil akurat penentuan Ramadhan 2023.
Adapun beberapa Kota yang akan jadi titik Rukhyatul Hilal adalah sebagai berikut:
-Provinsi Sumatera, Kepri, Babel
Artikel Terkait
Sambut Ramadhan 1444 H, Shopee Hadirkan Kampanye Big Ramadhan Sale 2023, Ini Promo yang Ditawarkan
Kumpulan Ide Tema Kegiatan Pesantren Kilat untuk Isi Acara Ramadhan 2023: Islami, Super Menarik dan Kekinian
16 Contoh Tema Kegiatan Pesantren Kilat di Sekolah di Acara Ramadhan 2023: Unik dan Membuat Lebih Semangat
Batal atau Tidak Berhubungan Badan Suami Istri di Bulan Ramadhan? Begini Penjelasan Hukum Menurut Buya Yahya
GRATIS! 23 Link Twibbon Ramadhan 2023 untuk Menyambut Bulan Puasa: Estetik dan Menarik, Bisa Pasang di Medsos
5 Lagu Religi Terpopuler Saat Ramadhan, Penyanyi Nomor 4 Berasal dari Luar Negeri
Pokja Wartawan Kota Serang Gandeng Bank BJB Gelar Lomba Mancing, Sambut Ramadhan 2023 dengan Bahagia!
Raih Diskon Besar Besaran di Big Ramadhan Sale 2023 di Shopee: Cek Promo Apa Saja yang Bakalan Hadir
27 Rekomendasi Drama Korea Rilis Bulan Maret – April 2023: Drakor Terbaik yang Akan Menemani di Bulan Ramadhan
Jadi yang Pertama, Chelsea akan Gelar Buka Puasa Bersama Ramadhan 1444 H di Stamford Bridge Junjung Kesetaraan