Ijazah SMA SMK Bisa Lamar Lowongan Kerja di Bank BNI, Ada Posisi Mentereng dan Insentif Menarik: Cek Sekarang

- Kamis, 8 Juni 2023 | 11:30 WIB
Lowongan kerja BUMN Bank BNI  (Instagram @bni46w08)
Lowongan kerja BUMN Bank BNI (Instagram @bni46w08)

NEWSmedia – Buruan segera gabung untu kamu bisa melamar lowongan kerja di Bank BNI, terbuka untuk lulusan SMA/SMK.

Cek apa saja kualifikasi yang dibutuhkan untuk kamu bisa melamar kerja di Bank BNI dengan tambahan insentif menarik.

PT Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk pada awalnya didirikan di Indonesia sebagai Bank sentral dengan nama "Bank Negara Indonesia" berdasarkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang No. 2 tahun 1946 tanggal 5 Juli 1946. 

Baca Juga: Cek Segera! Lowongan Kerja di Lingkup Otorita Ibu Kota Nusantara IKN: Ada 5 Posisi Mentereng yang Bisa Dilamar

Selanjutnya, berdasarkan Undang-Undang No. 17 tahun 1968, BNI ditetapkan menjadi "Bank Negara Indonesia 1946", dan statusnya menjadi Bank Umum Milik Negara. 

Berdasarkan Peraturan Pemerintah No. 19 tahun 1992, tanggal 29 April 1992, telah dilakukan penyesuaian bentuk hukum BNI menjadi Perusahaan Perseroan Terbatas (Persero). 

(BNI) Adalah Bank BUMN (Badan Usaha Milik Negara) pertama yang menjadi perusahaan publik setelah mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Jakarta dan Bursa Efek Surabaya pada tahun 1996. 

Sebagaimana melansir dari laman resmi lokerbumn.com, berikut ini lowongan kerja di Bank BNI yang bisa kamu lamar saat ini juga:

Baca Juga: Lulusan SMA Bisa Lamar Lowongan Kerja di Lion Air Group: Cek Syarat dan Biaya Pendidikan Gratis untuk Pelamar

Sales Company (SCO)

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal SMA/SMK
  • Memiliki keterampilan komunikasi yang baik
  • Memiliki pengalaman di bidang marketing minimal 2 tahun
  • Memiliki kendaraan pribadi
  • Memiliki SIM C aktif
  • Memiliki semangat tinggi
  • Mampu bekerja secara pribadi dan team

Benefit :

  • Insentif menarik
  • Fasilitas gaji tetap

Baca Juga: Fresh Graduate Kumpul! PT Lion Super Indo Buka Banyak Lowongan Kerja Minimal SMA SMK : Cek dan Lamar Sekarang

Bagi kamu lulusan SMA/SMK yang berminat melamar dan sesuai kualifikasi silakan kirim berkas lamaran ke: PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk KC. Pekalongan, Jalan Iman Bonjol no. 59 Pekalongan, 51117.

Perlu diketahui bahwa pendaftaran lowongan kerja di Bank BNI ini gratis tanpa biaya apapun. ***

Halaman:

Editor: Nynys Khoirun Nisa

Tags

Artikel Terkait

Terkini