NEWSmedia - Berbagai instansi bahkan perusahaan memberikan tunjangan berupa beasiswa untuk para generasi bangsa untuk menimba ilmu.
Salah satu perusahaan yang kini juga memberikan tunjangan Study S1 yakni LAZADA.
Perusaan e-commerce ini menyediakan beasiswa hingga 700 juta dengan syarat dan ketentuan berlaku.
Dikutip NEWSmedia dari website resmi Lazada berikut penjelasan mengenai beasiswa ini.
Performa terbaik hari ini adalah baseline besok. Nilai inti ini telah membentuk Lazada menjadi perusahaan yang siap masa depan di dunia yang selalu berubah.
“Sebagai eCommerce terkemuka di Asia Tenggara, setiap hari kami berjuang untuk keunggulan dan menemukan cara untuk menjadi versi terbaik dari diri kami sendiri,” demikian tertulis dalam laman www.lazadaforwardscholarship.com .
“Kami ingin berbagi nilai ini dengan Anda, generasi pemimpin Indonesia berikutnya, untuk berani mengambil langkah maju dalam mengejar kesuksesan akademis dan pertumbuhan profesional Anda yang meletakkan dasar bagi kesuksesan masa depan Anda,” lanjut tulisan itu.
Dalam keterangan lainnya, pihak perushaan juga memperkenalkan Beasiswa Lazada Forward, inisiatif pengembangan pribadi ekstensif yang dirancang untuk memberikan dukungan keuangan dan program percepatan karir bagi mahasiswa sarjana.
Artikel Terkait
Beasiswa S1 Kyoto University Resmi Dibuka: Berikut Link Gratis Pendaftaran, Cek Benefits dan Persyaratannya
Info Beasiswa S1 ke Hokkaido University Jepang: Berikut Jadwal, Syarat dan Benefitnya
Telah Dibuka Pendaftaran Beasiswa S2 ke SISGP Swedia: Berikut Cara Daftar, Timeline dan Benefit
Mau Dapat Beasiswa S3 Ke Timur Tengah? Nih Ada Kesempatan dan Peluang , Baca Dulu Biar Tidak Penasaran
Mau Kuliah di Negeri Sakura Jepang? ADB Membuka Kesempatan Beasiswa Bagi Lulusan S1, Daftar Yuk
Info Beasiswa S2 di Belgia, Bebas Pilih Universitas dan Program Master yang Diinginkan
Segera Daftar Beasiswa S2 yang Dapat Memberikan Double Degree Sekaligus, Catat Syarat dan Jadwalnya
Daftar Sekarang! Beasiswa Hongaria Serta Alasan untuk Kamu Kuliah Disana, Salah Satunya Bisa Bebas Kerja
Beasiswa Fully Funded S1 Hingga S3 ke China, Cek Benefit, Link dan Persyaratannya Disini
Info Beasiswa yang Masih Buka Desember 2021 Hingga Januari 2022, Lengkap dengan Link Pendaftaran