Lirik Lagu Playboy Tobat Ciptaan Bagus Wirata Penyanyi YouTube yang Familiar Bagi Pecinta Lagu-lagu Bali

- Rabu, 9 Maret 2022 | 17:41 WIB
Bagus Wirata dalam cuplikan video klip lagu Playboy Tobat. (Foto: Kanal YouTube baguswirata official)
Bagus Wirata dalam cuplikan video klip lagu Playboy Tobat. (Foto: Kanal YouTube baguswirata official)

 

NEWSmedia – Berikut ini lirik lagu Playboy Tobat yang dinyanyikan oleh Bagus Wirata, penyanyi yang populer karena membuat banyak cover lagu di YouTube. 

Mendengar nama Bagus Wirata, tentu sudah bukan hal baru di telinga para pecinta lagu-lagu Bali. Dia sudah banyak mengcover lagu-lagu dan menjadi penyanyi YouTube.

Suara yang khas ditambah dengan petikan gitar ukulelenya serta gaya bernyanyinya, membuat Bagus Wirata menjadi sosok familiar.

Baca Juga: Crazy Rich Doni Salmanan Ditetapkan Tersangka Langsung Dijerat Pasal Pencucian Uang, Begini Kata Pengacara

Tak hanya membuat lagu cover, ternyata Bagus Wirata juga membuat beberapa lagu yang merupakan asli ciptaannya.

Salah satu lagu tersebut berjudul Playboy Tobat, yang merupakan single kelima miliknya.

Berikut ini lirik lagu Playboy Tobat ciptaan Bagus Wirata:

Mirip utang karma bli ne pidan

Ne jani mare bakat bli tampedang

Ulian sesai gonta ganti pasangan

Care nak meceki anake ngorahang

 

Mirip utang karma ne ne pidan

Ne jani mare bakat ke tampedang

Halaman:

Editor: Rapih Herdiansyah

Tags

Artikel Terkait

Terkini