NEWSmedia - Simak dan dengarkan pidato Presiden RI pada sidang Tahunan MPR RI jelang HUT RI ke 76
Berikut link nya: https://youtu.be/MOI50qiAsvE
Yang membuat warga Banten bangga, pada sidang Tahunan MPR RI ini Presiden Jokowi memakai baju adat Baduy.
Dalam acara penting tersebut, Jokowi tampak memakai telekung, baju kutung, dan tas selempang. Telekung adalah ikat kepala, kadang disebut 'koncer' atau 'roma'.
Ikat kepala ini merupakan hasil tenun masyarakat Baduy. Kutung adalah baju putih berlengan panjang tanpa kerah, juga disebut 'jamang sangsang'.
Namun, yang dipakai Jokowi adalah baju berwarna hitam, pakaian adat yang biasa dikenakan masyarakat Baduy luar. Sementara untuk Baduy dalam mengenakan warna putih.
Simak isi Pidato Kenegaraan Presiden Jokowi selengkapnya di sini.
Artikel Terkait
Keren Gunakan Pakaian Adat Suku Baduy, Jokowi : Saya Suka
Presiden Jokowi: Pemerintah Dorong Konsumsi Rumah Tangga Lebih Produktif
Pakai Baju Adat Baduy di Sidang Tahunan MPR, Jokowi: Desainnya Sederhana, Nyaman Dipakai
Enam Fokus Pidato Jokowi dalam Arah APBN 2022