NEWSmedia – Memiliki anak pertama adalah dambaan bagi setiap orang tua. Karena anak pertama adalah yang paling dinantikan bagi pasangan suami istri yang baru berumah tangga.
Namun, menjadi anak pertama juga penuh dengan tantangan dan tanggung jawab saat ia dewasa kelak. Terutama anak perempuan pertama yang ketika ia tumbuh dewasa, ia harus mampu menjadi tempat bersandar bagi adik-adiknya.
Lalu apa saja fakta anak perempuan pertama? Berikut NEWSmedia rangkum 7 fakta anak perempuan pertama:
Baca Juga: 9 Langkah Mudah Menabung untuk Anak Sekolah atau Kuliahan, Patut Dicoba Nih !
1. Tidak memiliki perasaan yang lembut
Faktanya, anak perempuan pertama justru memiliki perasaan yang lembut, halus, dan sensitif, karena ia dibesarkan dengan penuh kasih sayang dari orang tuanya.
Hanya saja, anak perempuan pertama mampu memendam perasaannya dengan baik, sehingga yang tampak hanyalah sisi keras kepalanya saja.
2. Tegas, tidak mau kalah dan egois
Anak perempuan pertama dibentuk untuk menjadi pemimpin bagi adik-adiknya, jadi ia pasti menunjukkan sisi yang tegas, namun bukan berarti tidak mau mengalah.
Baca Juga: 3 Cara Mengatasi Masalah Dalam Diri Agar Hidup Tidak Stress dan Merusak Mood
Justru, anak perempuan pertama adalah sosok yang paling mengerti kapan ia harus mengalah, dan kapan ia tidak bisa dikalahkan.
3. Menanggung beban keluarga
Tidak semua anak perempuan pertama diberi tugas untuk menanggung beban di dalam keluarga. Semua tergantung dari bagaimana orang tua memanajemen permasalahan yang ada di dalam keluarga.
Artikel Terkait
Mengenal Para Tokoh Sukses dengan Kepribadian Introvert, Mulai dari Bill Gates sampai Maudy Ayunda
Tanda Kamu Sedang Mengalami Quarter Life Crisis, Proses Pencarian Jati Diri yang Sebenarnya
Tentukan Siapa yang Paling Bodoh? Jawabanmu akan Mengungkap tentang Kepribadian Dirimu
3 Cara Mengatasi Masalah Dalam Diri Agar Hidup Tidak Stress dan Merusak Mood
9 Langkah Mudah Menabung untuk Anak Sekolah atau Kuliahan, Patut Dicoba Nih !